Tuesday, February 3, 2004

[Tentang Puisi] Tentang Buku dan Puisi, Borges

Borges

SEBUAH buku bukan sekadar sebuah atau serangkaian struktur verbal; buku adalah dialog yang hadir dengan pembacanya... Sebuah buku bukan makhluk yang dikucilkan: dia adalah sebuah perkerabatan, sebuah perkerabatan dengan akar panjang yang tak terbilang. Sedang puisi pun sebuah pertemuan antara pembaca dengan buku, sebuah penemuan buku.