Monday, March 28, 2011

Desain Sampul Revisi Pertama (2)


MN Jihad mengganti warna dominan ke ungu. Sangat menarik. Dia juga mengganti jenis huruf subjudul. Bidadari kecil yang jadi pusat perhatian jadi lebih menonjol dibandingkan desain awal.